Vaksinasi usia 6-11 Tahun, Puskesmas Gandeng Sekolah

Jumat 07-01-2022,11:17 WIB

RADARKAUR CO ID MUARA SAHUNG Berdasarkan edaran Dinas Kesehatan Dinkes Kabupaten Kaur Vaksinasi anak usia 6 hingga 11 tahun akan dimulai tanggal 8 Januari Mensukseskan program vaksinasi Covid 19 bagi anak usia sekolah dasar ini Puskesmas Muara Sahung menggandeng pihak sekolah baik dalam sosialisasi ataupun pelaksanaan vaksinasi Sebelum dilakukan vaksinasi Hari ini Kamis 6 1 kami melakukan sosialisasi di SDN 112 Kaur Desa Bukit Makmur Alhamdulillah tanggapan dari orang tua yang hadir mendukung dan siap mensukseskan program pemerintah ini sampai Kepala Puskesmas Muara Sahung Sumpurnahati Amd Kep S KM pada RKa Kamis 6 1 BACA JUGA 13 Kepala OPD Dijabat Pelaksana Tugas Ini Nama Namanya Investasi Bodong Bermula dari Arisan Mama Muda Tersangka Ada Mantan Ketua Bawaslu Bengkulu Calon Anggota KPU Bawaslu Cuitan Ferdinand Hutahaean dan Potensi Timbul Keonaran Ini Kata Polri Pjs Kades di Nasal Kini Telah Sertijab Bupati Kaur Ikut Rapat RUPSLB Saat dihubungi via sambungan telepon Kepala SDN 112 Kaur Bihusni S Pd membenarkan bila pihaknya memberikan dukungan atas program vaksinasi Covid 19 bagi anak usia 6 hingga 11 tahun Diharapkan dengan vaksinasi akan berimbas pada maksimalnya Pembelajaran Tatap Muka PTM di sekolah Setelah vaksinasi harapan kami agar sekolah bisa kembali PTM penuh Dengan maksimalnya proses Kegiatan Belajar Mengajar KBM Mudah mudahan akan meningkat juga pencapaian akademik harapnya yie radarkaur co id

Tags :
Kategori :

Terkait