Libur Akhir Tahun Visiting Jogja, 5 Wisata Terkeren di Kota Gudeg

Sabtu 26-11-2022,20:00 WIB
Reporter : Redha Pitria
Editor : Muhammad Isnaini
Libur Akhir Tahun Visiting Jogja, 5 Wisata Terkeren di Kota Gudeg

Pantai Krokoh lokasinya di Songbanyu, Girisubo, Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta. Jarak tempuh menuju lokasi ini dari jogja adalah sepanjang 93KM atau memakan waktu 2 jam 30 menit.  

Pantai krokoh identik dengan bukit karangnya, hamparan pasir putih dan gelombang air laut yang menyatu dengan warna biru dan hijau yang sangat eksotik.  

BACA JUGA:Food Traveller! 8 Pantai dengan Kuliner Seafood Terenak di Kaur, Libur Akhir Tahun

Lokasi visit Jogja ini memiliki banyak spot foto yang keren dan unik. Wisatawan biasanya mengambil take diatas bukit karang yang menampilkan keseluruhan pemandangan Pantai Krokoh.  

Traveller yang menyukai piknik di alam terbuka juga bisa bermalam dipantai Krokoh untuk menikmati suasana sunset dipagi hari.  

 

5. Desa Wisata Sriharjo Bantul, Surga di Alam Pedesaan

Lokasi yang wajib traveller kunjungi saat visit jogja yaitu Desa wisata Sriharjo, Bantul. Destinasi wisata ini menawarkan sensasi luar biasa di Kabupaten Bantul.  

Wisata ini berlokasi di Desa Sriharjo, Imogiri, yang berada di lembah Sungai Oya yang diapit bukit karst yang menghampar hijau.  

BACA JUGA:SUDAH RESMI! 7 Kategori Non ASN Dihapus dari Aplikasi Pendataan BKN

Aliran Sungai Oya membentang sepanjang 106 kilometer yang berhulu di Gunung Kidul dan bermuara di pantai selatan Jawa. Wisata alam perkampungan asri yang wajib dijadikan pilihan kunjungan wisata liburan akhir tahun.

Jarak tempuh kesana sekitar 20 kilometer dari kawasan jantung kota Yogyakarta, Malioboro. Traveller disarankan membawa kendaraan pribadi saat main disana, karena akses untuk masuk kesana melewati pemukiman penduduk yang sulit untuk dijangkau oleh transportasi umum.  

Wisata Desa Sriharjo menyediakan gubuk-gubuk yang bisa ditempati wisatawan. Dari sana kamu dapat leluasa menyaksikan perbukitan dengan hamparan pohon-pohon hijau, dengan sungai yang bersih dan asri yang melengkapi ketenangan saat refreshing disana.*

Kategori :

Terpopuler