BS Gudang Bunga Rafflesia Mekar

Senin 16-01-2023,12:13 WIB
Reporter : Redaksi Harian RKa
Editor : Redaksi Harian RKa

BACA JUGA:Operator Sekolah Minim, Akan Adakan Pelatihan

BACA JUGA:Dukcapil Luncurkan Dua Aplikasi Baru

Namun, meski jaraknya jauh para wisatawan akan terobati setelah sampai ke lokasi.

"Kalau ada masyarakat atau wisatawan yang ingin melihat Bunga Rafflesia mekar, silahkan hubungi pengelola kedua lokasi tersebut. Untuk di Kayu Ajaran dikelola oleh Komunitas Pencinta Puspa Langka (KPPL) desa setempat. Sedangkan di Batu Ampar dikelola oleh Tim Penjelajah Goa Gunung Hutan Desa (Pengunde)," tuntasnya.

Terpisah, Kades Kayu Ajaran Kecamatan Ulu Manna Dodiyanto Efendi membenarkan, bahwa kawasan desanya itu merupakan lokasi yang kerap ditumbuhi bunga Rafflesia.

Pihaknya, bersama KPPL dan pemuda setempat siap mendampingi wisatawan yang ingin berkunjung langsung ke lokasi Rafflesia mekar.

BACA JUGA:Kaur Aktifkan Dua Sentra

BACA JUGA:Perades Jadi PPK, KPU No Problem

Bahkan, kini sudah ada jalur khusus untuk wisatawan yang ingin mengunjungi Rafflesia. Lokasinya terus dijaga agar tidak dirusak oleh oknum tangan jahil yang tak bertanggungjawab.

"Kami ingin lokasi tumbuhnya Bunga Rafflesia ini tidak diganggu oleh siapapun. Biarkanlah hutan ini asri dan alami yang didalamnya banyak terdapat Puspa Langkah dan eksotis," demikian Kades.

Kategori :