Bakalan Sulit Temukan Keramik Kusam Setelah Ini, Benda Kecil Ini Ternyata Ampuh Bikin Keramik jadi Bersinar

Sabtu 18-11-2023,08:42 WIB
Reporter : Ryen Meikendi
Editor : Muhammad Isnaini

BACA JUGA:JANGAN SALAH, Passing Grade Hanya 1 Syarat buat Lulus SKD CPNS dan PPPK, Syarat Lainnya Simak Ini

BACA JUGA:Rencana Besar Penataan Tenaga Honorer pasca Penghapusan tenaga Non ASN, Simak kata Menpan RB

Langkah-langkah:

1. Campurkan cuka putih dengan air hangat dalam wadah. Perbandingannya bisa satu bagian cuka dan satu bagian air.

2. Peras lemon dan tambahkan jusnya ke campuran cuka dan air tadi. Lemon punya keajaiban dalam menghilangkan noda dan kuning pada keramikmu.

3. Basahi keramik dengan campuran tadi.

4. Gosok perlahan menggunakan sikat lembut atau spons. Pastikan semua area yang menguning tercover.

5. Biarkan campuran tersebut meresap dan bekerja selama sekitar 10-15 menit.

6. Bilas keramikmu dengan air bersih.

7. Keringkan dengan handuk bersih atau biarkan kering secara alami.

BACA JUGA:Is He Back for Real? 5 Tanda Mantan Pacarmu Ingin Balikan dan Serius Sama Kamu!

BACA JUGA:Heboh Tenaga Honorer Dihapus, Diam-Diam Sri Mulyani Sahkan Aturan Terbaru, 4 Profesi Honorer Ini Semringah

Supaya lebih power mengatasi noda yang nempel banget, coba deh tambahkan baking soda ke dalam resep ramuan membersihkan keramikmu.

Eh, tapi sebelum mulai membersihkan keramik yang menguning dengan baking soda, jangan lupa, kamu bisa pakai sarung tangan kalau tanganmu termasuk yang sensitif sama bahan kimia alami, ya.

Biar nggak cuma keramik yang bersih, tanganmu juga tetap aman dan nyaman. Enjoy your cleaning time!

Jadi, gak usah panik lagi ya kalau keramikmu sudah mulai kusam dan menguning. Dengan bahan-bahan alami yang pasti udah ada di dapur kamu, sekarang saatnya menyiasati masalah ini dengan santai dan tanpa drama.

Kategori :