Empat Strategi Untuk Capai Target Vaksinasi 100 Persen

Empat Strategi Untuk Capai Target Vaksinasi 100 Persen

RADARKAUR CO ID MUARA SAHUNG Kecamatan Muara Sahung masih menargetkan angka 100 persen capaian vaksinasi Covid 19 dari 4 969 orang yang menjadi target vaksinasi Berdasarkan catatan per tanggal 4 Maret angka capaian vaksinasi dosis pertama masih tercatat 96 5 persen Karenanya Kamis 7 4 dilakukan rapat koordinasi untuk membahas strategi serta inovasi mencapai target tersebut Dalam kegiatan yang diikuti Bupati Kaur H Lismidianto SH MH diwakili Camat Muara Sahung Ahmad Gusran S Sos Danramil 0408 03 Kaur Tengah Kapten Inf Dimyati Kapolsek Muara Sahung Polres Kaur Ipda J Perangin Angin SH Kapus Muara Sahung Sumpurnahati Amd SKM serta Kades se Kecamatan Muara Sahung Diputuskan empat strategi meraih capaian itu Ahmad Gusran memaparkan setiap desa harus mendata kembali masyarakat Baik yang telah atau belum divaksinasi serta berhalangan mendapat injeksi vaksinasi BACA JUGA Program Sanitasi Desa PUPR Kaur Menuju Masyarakat Tanpa BABS Kedua desa diminta melakukan inovasi dalam pelaksanaan vaksinasi Contohnya menyediakan doorprize apabila memungkinkan Lalu ketiga pemerintah desa diminta tegas Dengan menunda terlebih dahulu penyaluran bantuan terhadap penerima manfaat yang belum divaksinasi Terakhir selama bulan Ramadan ini vaksinasi jemput bola tetap dilakukan ke desa desa Mudah mudahan ini bisa mengenjot capaian vaksinasi Covid 19 di kecamatan kami sampai Ahmad Gusran BACA JUGA Untuk Kemajuan Pendidikan KKKS Jadikan Media Mitra Disela kegiatan Sumpurnahati pada RKa mengatakan terjadinya error pada pada sistem sejak hari Selasa 5 4 hingga dikonfirmasi RKa membuat pihaknya tidak bisa mengentri catatan terbaru capaian vaksinasi Karenanya hal tersebut membuat persentase capaian diam ditempat sejak tanggal 4 April lalu Kami terus melakukan vaksinasi Covid 19 Seperti dalam gebyar bersama TNI kemarin 6 4 Namun karena belum bisa entri data karena sistemnya gangguan Angka capaian masih diam ditempat sampai Sumpurnahati yie

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: