Di Padang Guci, Marak Pencurian Lampu Jalan
RADARKAUR CO ID KAUR UTARA Solar sel untuk penerangan jalan di Desa Padang Manis Kecamatan Kaur Utara yang baru dipasang empat bulan yang lalu menggunakan Anggaran Dana Desa ADD diembat maling Kades Padang Manis Midial Jayadi SE memberikan keterangan dua titik solar sel yang hilang diembat maling baru dipasang Diperkirakan pukul 02 00 WIB solar sel dimaling oleh tangan jahilyang tidak bertanggungjawab tandas Kades Padang Manis Lanjutnya sore hari lampu solar sel masih menyala Tetapi setelah pagi hari Pemdes Padang Manis mendapatkan laporan dari warga bahwa dua titik solar sel hilang dimaling BACA JUGA https radarkaur rakyatbengkulu com smba tinggalkan lobang berbahaya BACA JUGA https radarkaur rakyatbengkulu com prabowo maju lagi di pilpres 2024 Di lain pihak Kades Perugaian Pian Hermawanto juga mengatakan bahwa solar sel di desanya juga diembat maling Diduga memang ada spesialis yang mengambil solar sel Karena bukan hanya Desa Perugaian dan Padang Manis tetapi sudah banyak solar sel di desa lain yang hilang Saya berharap pihak keamanan untuk dapat menindak tegas dan mencari tangan tangan gatal yang tidak bertanggungjawab sudah mengambil aset desa yang mengunakan uang negara tersebut harapnya Data terhimpun di Kaur Utara solar sel yang hilang di Desa Padang Manis sebanyak dua titik Perugaian 1 titik Bandu Agung 1 titik kemudian di Kecamatan Padang Guci Hulu Desa Manau IX 1 ada dua titik dan Pagar Alam 2 titik pin radarkaur co id
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: