Born Pink Jakarta 2023: 4 Hal yang harus disiapkan Sebelum Nonton Konser

Born Pink Jakarta 2023: 4 Hal yang harus disiapkan Sebelum Nonton Konser

Blackpink: Born Pink World Tour di Jakarta 2023.--Ilustrasi

RADARKAUR.CO.ID - Konser Born Pink Jakarta 2023 akan digelar selama dua hari, pada tanggal 11 Maret 2023 hingga 12 Maret tahun depan.  

Note: Blackpink sudah menggelar konser grup berupa world Tour sejak kunjungan terakhirnya di Amerika.

Nah, kabar baiknya grup girl K-Pop Blackpink akan menggelar konser world Tour bertajuk ‘Born Pink Jakarta 2023’ di Stadion Gelora Bung Karno.  

Hari ini, usai dibukanya war tiket Born Pink Jakarta 2023 melalui tiket.com penjualan tiket tersebut dikabarkan ludes hanya dalam waktu 10 menit.  

BACA JUGA:7 Tips Perawatan ala Cewek Korea, Beauties Cukup Rutin Lakukan Ini! 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Skincare Lokal, Atasi Masalah Kulit Berjerawat

Usai pemesanan gelombang kedua, banyak para Blink yang merasa senang karena akhirnya bisa menemui idolnya dalam acara world Tour ‘Born Pink Jakarta 2023’.  

Ada tenggat waktu sekitar 4 bulan bagi para ‘blink’  atau sebutan untuk fans Blackpink dalam mempersiapkan diri untuk menghadiri konser Born Pink Jakarta 2023.  

Secinta-cintanya Blink dengan para idol, menjaga keselamatan diri dan mempersiapkan kebutuhan konser sangat perlu, lho.

Kali ini, mimin punya tips yang harus disiapkan sebelum datang ke Konser Born Pink Jakarta 2023.  

BACA JUGA:5 Film Indonesia Romantis dan Komedi yang akan Mengisi Liburan Akhir Tahunmu! 

BACA JUGA:Gaslighting Berkedok Pacaran, Belajar dari Scandal Lucas NCT

Tapi sebelumnya, selamat ya buat kamu yang akan bertemu Blackpink Idol kesayanganmu tahun depan.  

Nah, apa saja 4 hal wajib yang harus blink siapin jauh-jauh hari?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: