10 HP OPPO dengan Kamera Terbaik di Dunia (Juni 2024), Teliti Sebelum Membeli, Ini Kelebihan dan Kekurangannya
HP OPPO dengan Kamera Terbaik di Dunia (Juni 2024), Teliti Sebelum Membeli, Ini Kelebihan dan Kekurangannya--ilustrasi
- Bisa merekam video dengan standar warna 10-bit, dukung resolusi 4K 60 FPS, dan dibekali stabilisasi gyro EIS yang matang
- Warna yang cerah dan memukau pada kebanyakan foto dan video
- Detail melimpah pada semua hasil foto dan video
- Penampakan di viewfinder sesuai dengan hasil foto setelah shutter
- Hasil ultralebar memiliki tingkatan noise dan kualitas tekstur yang imbang
- Hasil foto bokeh terlihat estetis dengan estimasi kedalaman foto yang akurat
- Rentang dinamis luas pada pemotretan malam hari, punya kontras warna yang baik
- Autofokus yang sangat mulus dan cepat pada perekaman video
- Stabilisasi videonya mantap saat merekam video, patut diacungi jempol
Kekurangan:
- Kamera depan mentok cuman bisa merekam 1080p di 30 FPS
- Penampakan noise cukup kentara di perekaman video minim cahaya, kecerahannya pun kurang baik
- Autofokus cukup lambat pada pemotretan minim cahaya
10. OPPO Reno11 Pro 5G
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: