Bawaslu Kaur Rakor Pengawasan Tahapan Kampanye dan Masa Tenang Pilkada Kaur 2024
--ilustrasi
"Partisipasi warga dalam mengawasi jalannya Pemilu adalah hak setiap warga negara yang dijamin oleh undang-undang Negara," tegas Juliansyah
Sementara Diraswan narasumber dari Kesbangpol menyampaikan materi akan pentingnya netralitas ASN dan Kepala Desa, dalam menjaga pemilu damai yang berkualitas, yang punya nilai pendidikan politik yang mencerdaskan masyarakat, untuk menghasilkan pemimpin yang menjadi pilih rakyat kabupaten Kaur.
BACA JUGA:BIKIN HERAN! STY Ternyata Tak Target Juara Piala AFF 2024, Tapi Turnamen ini
"Siapa pun yang terpilih nanti itulah pilihan rakyat yang harus kita hargai dan junjung tinggi," Papar Diraswan.
Acara rapat koordinasi ditutup oleh Muslihuddin, ST, Ketua Bawaslu Kabupaten Kaur, Diakhiri dengan penyampaian dengan ajakan untuk bersama- sama menjaga kondusifitas dengan saling menahan diri, agar jangan melakukan tindakan provokasi dan jangan mudah terpancing dengan isu-isu yang tidak bertanggungjawab.
"jika ada temuan dilapangan silahkan salurkan sesuai dengan mekanisme yang ada," pungkas Muslihuddin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: