Aloha Resto terletak di pinggir pantai panjang.
Suasana tempat makan yang terakses langsung dengan pemandangan pantai menarik pemikat sendiri bagi pengunjung. Karena suasana adem yang dirasakan saat tiba di Aloha Resto.
Adapun menu andalan wisata Kuliner Aloha Resto adalah Pizza dan masakan Western. Seperti olahan lobster, dan lainnya.
BACA JUGA:Food Traveller!, Ini 3 Rekomendasi Tempat ‘Wisata Kuliner Malam’ di Bengkulu, Liburan Akhir Tahun
BACA JUGA:2023 Pendataan non ASN dihapus, Pemerintah Diminta Temukan Solusi melalui PPPK
Food Traveller!! Menarik bukan? Kita lanjut ke restoran kedua.
2. Restoran Sembam Ikan Marola
Restoran Modern di Bengkulu salah satunya Restoran Sembam Ikan Marola.
Rumah Makan Sembam Ikan Marola menyajikan berbagai macam kuliner dari seafood.
Wisata Kuliner disini menyajikan kuliner berbahan dasar ikan segar. Selain itu, pengunjung di Restoran ini tidak hanya warga lokal atau anak rantau, lho.
BACA JUGA:10 Wisata Alam Kepahiang, Tanah Leluhur Ashanty, Rekomendasi Liburan Akhir Tahun
BACA JUGA:2023 Pendataan non ASN dihapus, Pemerintah Diminta Temukan Solusi melalui PPPK
Banyak turis-turis asing dan food traveller mampir makan disini untuk menyicipi hidangan kuliner seafood khas Bengkulu.
Adapun menu favorit andalan di restoran ini adalah Tempoyak Udang khas Bengkulu.