7 Tips Perawatan ala Cewek Korea, Beauties Cukup Rutin Lakukan Ini!

Senin 14-11-2022,14:52 WIB
Reporter : Redha Pitria
Editor : Muhammad Isnaini

Dianjurkan untuk dewasa mengkonsumsi 8 gelas atau sekitar 2 liter air putih setiap harinya. Selain melancarkan metabolisme didalam tubuh, minum air putih akan menjaga kelembapan kulit dan wajahmu.

Cukup lakukan tips perawatan ala cewek korea dengan rutin minum air putih, beauties akan merasakan hasilnya setelah mencoba. Semangat, ya!

BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Skincare Lokal, Atasi Masalah Kulit Berjerawat 

BACA JUGA:Food Traveller, 5 Rekomendasi Tempat Makan Terenak di Bengkulu, edisi Liburan Akhir Tahun!

 

2. Senang Mengkonsumsi buah dan sayur

Tips perawatan ala cewek Korea yang kedua adalah senang mengkonsumsi buah dan sayur. Mengkonsumsi keduanya sangat baik untuk kesehatan tubuh dan menjaga kesehatan kulit.  

Beauties bisa mulai dari rutin mengkonsumsi buah dan sayur. Buah dan sayur mengandung serat tinggi yang dapat membantu menyehatkan pencernaan dan baik juga untuk menambah asupan air dalam tubuh.  

Cewek Korea sering mengkonsumsi asinan sawi fermentasi atau kimchi dalam list harian mereka. Ternyata, sayuran itulah yang bikin wajah cewek korea bersih bercahaya.  

Nah, kalau indo kan terkenal dengan olahan sayur sup dan tumis kangkung. Beauties bisa banget jadiin menu ini sebagai list harian yang wajib dikonsumsi.  

BACA JUGA:Food Traveller!, Ini 3 Rekomendasi Tempat ‘Wisata Kuliner Malam’ di Bengkulu, Liburan Akhir Tahun 

BACA JUGA:PPPK Tenaga Teknis 2022 Capai 27 Ribu Kursi, Simak Jadwal Seleksi dan Persyaratannya

 

3. Membersihkan wajah

Rasanya agak aneh, kalau beauties meniadakan rutinitas membersihkan wajah.Tips perawatan ala cewek Korea yang ketiga adalah  mendahulukan kebersihan wajah sebelum tahap lainnya.  

Beberapa langkah khusus untuk membersihkan sekaligus merawat kulit seperti cleansing, toning, hingga moisturizing.  

Kategori :