Sehingga dalam pelaksanaannya nanti murid sudah mahir dalam mengoperasikan.
"Yang belum sepenuhnya memahami dalam pengoperasian komputer kami akan terus berupaya untuk membimbingnya. Semoga ke depannya semakin lancar, semangat dan bisa sukses dalam mengikuti seluruh rangkaian ujian,” harapnya.