KemenDesa PDTT Buka Lowongan Kerja Duta Digital Desa Cerdas, Berikut Syarat dan Prosedur Pendaftaran

Sabtu 01-04-2023,16:51 WIB
Reporter : Ucha Mutiara Anggela
Editor : Muhammad Isnaini

– Magelang

– Purwakarta

– Situbondo

– Sumbawa

– Tabanan

– Tulang Bawang

BACA JUGA:2 Juta Honorer Terancam Hilang Pekerjaan, BKN Pilih Hapus dan Batalkan Angkat PNS Tanpa Tes di 120 Instansi? 

BACA JUGA:Bersiap! Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bengkulu 2023 Segera digelar, Hamka Ungkap Begini Targetnya...

Berkas yang diperlukan diantaranya; 

1. Lampiran file berbentuk PDF dengan maksimal file sebesar 400KB

2. Membuat surat lamaran

3. Format CV harus disesuaikan

4. Membuat surat pernyataan bersedia melepas pekerjaan lainnya ketika dinyatakan lulus sebagai duta digital

5. Membuat surat pernyataan tidak sedang proses hukum yang terlibat tindak pidana dan menjadi terdakwa dalam tindak pidana yang sudah diputuskan oleh pengadilan.

6. Membuat surat pernyataan tidak sedang dalam pengawasan BNN/D karena terlibat obat-obatan terlarang.

7. Membuat essay maksimal 500 kata berisi tentang pengalaman kegiatan yang berkaitan dengan pemberdayaan, peningkatan kapasitas masyarakat atau pengalaman sesuai kualifikasi yang dibutuhkan.

Kategori :