TERBARU, Program Bansos 2023 dan Program Prakerja Segera Cair

Rabu 16-08-2023,07:51 WIB
Editor : Muhammad Isnaini

5. Bansos Program Indonesia Pintar atau PIP

Bansos program Indonesia Pintar disalurkan pemerintah yang dikhususkan untuk murid dari jenjang SD, SMP hingga SMA Sederajat. 

Syarat penerima Bantuan PIP ialah murid harus terdata melalui DTKS.

Nominal bantuan yang diterima untuk jenjang SD Rp. 450 ribu, jenjang SMP Rp750 ribu dan jenjang SMA Rp1 juta. 

BACA JUGA:Cara Cek Penerima Bantuan Subsidi Upah 2023, Hanya Dengan KTP dan Nomor Ponsel

6. Bansos PIP Kementerian Agama

Bansos Program Indonesia Pintar dari Kementerian Agama merupakan bantuan untuk siswa-siswi dibawah nauangan Kemenag. 

Penerima mulai dari jenjang pendidikan tingkat MI, MTS dan Madrasah Aliyah dengan nominal sama besar dengan PIP Dikdasmen Kemendikbud Ristek. 

Diketahui Bansos PIP dari Dikdasmen Kemendikbud Ristek diperuntukkan bagi 17,9 juta dari jenjang pendidikan SD/MI, SMP/MTS dan SMA Sederajat. 

Demikian Program Bansos 2023 dan Program Prakerja yang akan Segera Cair.

Semoga bermanfaat.***

Kategori :

Terpopuler