Bonus Demografi Indonesia, Cukupkah Memadai Memasuki Pintu Gerbang Indonesia Emas 2045?

Senin 27-05-2024,07:37 WIB
Reporter : Muhammad Isnaini
Editor : Muhammad Isnaini

Padahal, kondisi dan situasi tersebut hanya mungkin dimiliki dengan potensi jumlah penduduk yang mendapat perlakuan dari kebijakan yang baik dan berpihak kepada rakyat.

BACA JUGA:Panduan untuk PT Penanaman Modal Asing (PMA) di Indonesia

BACA JUGA:Miniso Mall Alam Sutera Re-Opening dengan Konsep Baru

Inilah dilema bagi Indonesia yang tidak cukup memiliki potensi bonus demografi yang dapat diharap mampu mendorong generasi milenial Indonesia hari ini mempunyai persiapan yang cukup untuk masuk gerbang peradaban dunia yang baru, yang lebih kompleks dan lebih pesat melesat untuk sekedar diimbangi dengan segenap potensi dan kesiapan yang terbatas.

Minimal ganjalannya adalah biaya pendidikan yang mengganjal pada semua tingkatan yang tak tertanggungkan. Belum lagi angkatan kerja yang terus terdesak oleh tenaga kerja asing serta kondisi stunting yang masih perlu diberi makan gratis.***

Kategori :

Terpopuler