Ia juga berkontribusi sebagai Chief Marketing Officer di ASEAN-Australia Strategic Youth Partnership serta menjadi bagian dari Global Shapers Community Bandung yang berada di bawah naungan World Economic Forum.
BACA JUGA:Penataan Aset Kendaraan, 2 Mobnas dari Mantan Bupati dan Wabup Belum Dikembalikan
BACA JUGA:Harga Bitcoin Hari Ini, Melonjak di Tengah Gejolak Pasar?
Tak hanya itu, ia turut serta dalam program pelatihan kepemimpinan global dan mendapatkan penghargaan atas inovasi serta kontribusinya di berbagai bidang.
Meski memiliki segudang prestasi, perjalanan Arfiana tidak lepas dari tantangan pribadi.
Sebagai penyintas Tinnitus dan Sudden Sensorineural Hearing Loss (SNHLs) sejak 2024, ia tetap berjuang untuk terus berkarya dan menginspirasi banyak orang.
Filosofi hidupnya, “5 Years Timeline: Know Your Way, Own It, and Own the Way with Strategy,” menjadi pedoman dalam setiap langkahnya.
BACA JUGA:Ramai Pejabat Pemda Kaur Pindah, Plt Ditugaskan Isi Kekosongan
BACA JUGA:Wujudkan Motor Impian, Promo Spesial dari BRI Finance Tawarkan Bunga 2,75 % per tahun
Dengan kombinasi dedikasi, kepemimpinan, dan kepedulian sosial, Arfiana adalah representasi generasi muda yang tidak hanya bermimpi, tetapi juga berani menciptakan perubahan nyata untuk dunia yang lebih baik.