Hindari Sanksi, Pemkab BS Gelar Rakor Terkait LPPD

Hindari Sanksi, Pemkab BS Gelar Rakor Terkait LPPD

RADARKAUR CO ID BENGKULU SELATAN BS Untuk mengantisipasi adanya sanksi terkait penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah LPPD Pemkab BS Tim penyusun dan tim review LPPD BS menggelar rapat koordinasi Rakor Kamis 28 4 Rakor yang dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Wabup BS H Rifai Tajudin S Sos Rakor digelar di ruangan Kerja Sekda BS BACA JUGA Pemudik Dalam Daerah Sepi Supir Travel Ganti Rute Trayek Wabup BS H Rifai Tajudin S Sos mengatakan untuk mengoptimalkan penyusunan LPPD dalam rapat tersebut tim menyepakati agar proses penyusunan dilakukan secara massif Hal ini tidak lain bertujuan agar tidak ada keterlambatan penyusunan dan penyampaian dokumen LPPD ke Kementerian Dalam Negeri Kemendagri RI Sebab jika LPPD disampaikan terlambat Pemda bisa dikenakan sanksi sesuai aturan yang berlaku Rakor ini untuk penyusunan LPPD Pemkab BS dapat selesai sesuai jadwal yang ditentukan Sehingga dapat menghindari sanksi jika sampai ada keterlambatan Salah satu sanksinya yaitu Pemda akan dikenakan pemotongan anggaran Dana Alokasi Umum DAU dari pemerintah pusat sebutnya Wabup menegaskan untuk itu diharapkan tim penyusun LPPD bisa mensosialisasikan hal ini ke OPD yang ada Karena dalam penyusunan dokumen LPPD membutuhkan dana dari masing masing OPD itu sendiri Untuk itulah agar optimalisasi penyusunan supaya disosialisasikan kepada semuanya Jangan sampai nantinya Pemkab BS kena sanksi pemotongan anggaran DAU tersebut BACA JUGA Desa Mengajukan Pemekaran Dicek Lapangan Pasca Lebaran Terpisah Kabag Tapem dan Otoda Setkab BS Tedy Setiawan S ST MM mengaku Rakor ini merupakan upaya untuk optimalisasi penyusunan LPPD Untuk itulah Pemkab BS meminta seluruh OPD agar bisa menyampaikan dokumen pendukung secepatnya Sebab setiap tahun Laporan Keterangan Pertanggungjawaban LKPJ dan Ringkasan Laporan Penyelenggaraan Pemerintah Daerah RLPPD wajib disampaikan ke Kemendagri Laporan global perkembangan Kabupaten BS setiap tahun disampaikan dalam bentuk LPPD Kedepan besar harapan dari LPPD ini Kabupaten BS bisa meraih predikat terbaik tingkat Provinsi Bengkulu tuturnya roh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: