Meningkat Pesat di Minggu ke-Empat, Kini Jumlah Sedekah Pemkot Capai Rp 35 Juta

Meningkat Pesat di Minggu ke-Empat, Kini Jumlah Sedekah Pemkot Capai Rp 35 Juta

BENGKULU Gagasan Walikota Bengkulu Helmi Hasan yakni gerakan sedekah Rp 2 ribu kian meningkat antusiasnya Perlahan masyarakat sadar akan kebermanfaatan gerakan sedekah untuk membantu warga tak mampu di Kota Bengkulu BACA JUGA Pemkot Support Kebangkitan Kbek Palak di Bengkulu Terlihat beberapa OPD Kecamatan Kelurahan masyarakat hingga pihak lainnya berdondong bondong berperan aktif dalam menyukseskan gerakan ini Berdasarkan laporan di hari Jumat 8 10 2021 Pemerintah Kota Pemkot Bengkulu melalui Bagian Kesra Setda telah merekap jumlah sedekah dari Gerakan Sedekah Rp 2 ribu Minggu ke empat hingga pukul 17 00 WIB terhitung dari beberapa OPD yang telah melaporkan hasil sedekahnya sebesar Rp 35 631 800 Dengan capaian ini tentu warga kota yang tak mampu dan belum terjamah pemerintah akan merasa bahagia dengan adanya bantuan yang akan segera digulirkan melalui gerakan ini BACA JUGA Pemkot Tunjukkan Kepedulian Warga Ukir Senyum Bahagia Subhanallah gerakan sedekah Pemkot terus membaik Boleh dilihat dari capaian minggi ini ialah Rp 35 631 800 Ini tandanya masyarakat kian sadar apa sebenarnya yang digalakkan Walikota dan Wawali Pertama mereka mengajak kita turut andil dalam kebaiakan kedua kita di ajak menjadi pilar penting dalam kebahagiaan warga yang akan dibantu melalui himpunan sedekah ini nantinya Insya allah ini akan jadi bekal kita di dunia dan di akhirat kelak jelas Plt Asisten I Eko Agusrianto saat diwawancara Eko pun merasa senang ternyata SD dan SMP di Kota Bengkulu banyak juga yang ikut berperan dilihat dari rekapan nama nama yang telah melaporkan sedekah Rp 2 ribu Kita bangga SD SMP ikut aktif berperan tentu dengan hal ini kita mengajarkan kepada siswa i untuk berbagi dan membantu bersama dengan gerakan sedekah Insya allah ke depan akan makin meningkat jumlahnya dan tak ada lagi warga kota yang tak bahagia tutup Eko release MC kota Bengkulu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: