Kedok Warkop, Jual Tuak, Daging Babi dan Anjing Hingga jadi Arena Judi
RADARKAUR CO ID BENGKULU SELATAN BS Lurah Kelurahan Ibul dan para Ketua RT Kelurahan Ibul Kecamatan Kota Manna Kabupaten Bengkulu Selatan BS mendatangi warung tuak yang berkedok sebagai warung kopi warkop Pada kesempatan itu hadir juga Bhabinkamtibmas dan Babinsa Lurah dan para ketua RT mewakili warga meminta agar pemilik warung untuk segera menutup warungnya Karena warung itu sudah cukup meresahkan masyarakat setempat Selain dilaporkan menjual tuak warung itu juga menjual makanan dari daging babi dan daging anjing Menurut lurah warga juga melaporkan tempat itu menjadi arena judi Sebelum pihaknya mengambil tindakan tegas dengan melakukan penutupan warung BACA https radarkaur rakyatbengkulu com bri salurkan csr rp 700 juta Ya kita banyak menerima informasi dari warga merak menjual miras dan lain lainnya Berkedok warung kopi Tempat itu juga jadi arena judi Hal ini sangat mengganggu masyarakat Sebelum dilakukan penutupan Kita minta untuk pemilik warung segera tidak menjual Miras ungkapnya Lurah Kelurahan Ibul Topan Ganata S Sos Kamis 28 10 Lanjutnya di Kelurahan Ibul ada tujuh warung kopi yang diduga menjual tuak daging babi dan daging anjing bahkan menjadi tempat perjudi Agar tidak diketahui warung dibungkus dengan berjualan minuman jenis kopi dan makanan mie instan Atas dasar informasi itu mereka melakukan pengecekan langsung ke tujuh warung diduga menjual Miras dan menjadi tempat perjudian tersebut Kami melakukan pengecekan warung yang diduga menjual Miras sekaligus lapak perjudian ungkapnya BACA https radarkaur rakyatbengkulu com tiga besar seleksi jptp nyangkut di kasn Lebih lanjutnya ada warung dari tujuh warung tersebut ada yang menjual Miras dan membuka lapak judi Maka mereka akan memberikan peringatan secara tertulis jika dilakukan pengecekan Maka mereka akan melakukan penutupan warung secara paksa karena sifatnya melawan aturan Kami tidak melarang membuka warung kopi namun jika menyediakan tempat perjudian dan menjual Miras apalagi kabarnya juga ada menjual daging babi dan anjing Jangan salahkan kami jika warung tersebut kami tutup paksa tegasnya Terpisah Ketua RT 15 kelurahan Ibul Kota Manna Marjan mengaku keberadaan warung warung di Kelurahan Ibul sangat meresahkan warga Karena hampir setiap warung yang ada di Kelurahan Ibul menyediakan Miras serta menjadikan warung sebagai lapak perjudian Bahkan dirinya sering mendapati tidak sedikit para remaja yang sering nongkrong di beberapa warung tersebut BACA https radarkaur rakyatbengkulu com apbdp bs ditolak gubernur bengkulu Keberadaan warung warung ini sangat meresahkan sekali ucapnya Sementara itu Pasaribu 38 salah satu pemilik warung kopi di RT 15 Kelurahan Ibul Kecamatan Kota Manna membantah jika dirinya menjual Miras dan warungnya sebagai lapaknya perjudian Bahkan dirinya berjanji membuat surat perjanjian pembubaran warung jika dirinya terbukti menjual Miras dan menjadikan warungnya sebagai lapak perjudian BACA https radarkaur rakyatbengkulu com kemiskinan penyebab etnis serawai dicap perambah Saya buka warkop sudah 7 bulan dan berjalan lancar dan tidak ada warga yang komplain Silahkan buktikan jika saya menyediakan tuak atau perjudian atau jual daging babi Saya siap buat surat penjanjian demikian Pasaribu radarkaur co id
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: