(TERUPDATE) Korban Meninggal Gempa Cianjur Capai 162 Jiwa

(TERUPDATE) Korban Meninggal Gempa Cianjur Capai 162 Jiwa

TERUPDATE, Korban Meninggal Gempa Cianjur Capai 162 Jiwa--Ilustrasi

Diberitakan sebelumnya, Gempa mengguncang wilayah Cianjur, Senin (21/11/2022). Warga pun berhamburan keluar rumah dan gedung akibat guncangan gempa yang besar. 

Informasi dihimpun dari twitter @bmkg, gempa berkekuatan 5,6 magnitudo di kedalaman 10 kilometer pada pukul 13.21.10 WIB. 

Adapun koordinatnya di 6.84 LS-107.05 BT (10 km BaratDaya KAB-CIANJUR-JABAR). Gempa ini tidak berpotensi tsunami.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: