3 Rajanya Hidangan Bengkulu Ini Wajib Jadi Menu Sahur dan Berbuka, Dijamin Bikin Semangat Puasa!

3 Rajanya Hidangan Bengkulu Ini Wajib Jadi Menu Sahur dan Berbuka, Dijamin Bikin Semangat Puasa!

Gulai--(dokumen/radarkaur.co.id)

Kuliner yang satu ini bisa dimakan langsung.  Namun hal ini jarang dilakukan karena banyak yang tidak tahan terhadap keasaman dan aroma tempoyak itu sendiri.  Bagaimana?  Apakah Anda berani mencoba?

Sajian gulai tempoyak bisa ditemukan di sebuah rumah makan di kawasan Marola, Teluk Segara, Bengkulu, atau tepatnya 3 kilometer dari pusat kota. 

Di tempat ini, Anda juga bisa menjumpai makanan khas Bengkulu lainnya, seperti asam bagar palak.

Menu-menu tersebut merupakan menu favorit masyarakat Bengkulu. Apalagi jika disantap saat makan sahur dan berbuka puasa. Dijamin anda akan ketagihan dengan cita rasa gurih nya yang tiada banding.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: