Antisipasi Kunjungan Presiden Jokowi, Polres Kaur Gelar Apel Siaga, Simak Agenda Terbaru RI 1

Antisipasi Kunjungan Presiden Jokowi, Polres Kaur Gelar Apel Siaga, Simak Agenda Terbaru RI 1

Antisipasi Kunjungan Presiden Jokowi, Polres Kaur Gelar Apel Siaga--(dokumen/radarkaur.co.id)

Antisipasi Kunjungan Presiden Jokowi, Polres Kaur Gelar Apel Siaga

KAUR, RADARKAUR.CO.ID - Guna mengantisipasi kunjungan dadakan presiden Jokowi ke Kabupaten Kaur Polres Kaur melakukan apel siaga.

Meskipun dalam agenda yang sudah dirilis dan diterima redaksi radarkaur.co.id, dalam kunjungan Presiden Jokowi ke Provinsi Bengkulu tidak disebutkan akan menuju Kabupaten Kaur.

Namun jika ada kunjungan dadakan yang dilakukan Presiden Jokowi, personil Polres Kaur sudah dalam keadaan siaga.

BACA JUGA:Masyarakat Sekitar Lapangan Merdeka Kaur Heboh, 3 Helikopter Mendarat, Persiapan Kunjungan Presiden Jokowi?

BACA JUGA:KUR Pegadaian Syariah Pinjam Uang Rp10 juta tanpa Agunan, Angsuran Rp300 ribuan

Apel siaga dilaksanakan Rabu 19 Juli 2023.

Meskipun dalam agenda terbaru yang dirilis, bahwa Presiden Jokowi membatalkan agendanya ke Kabupaten Kaur.

Namun berbegai persiapan masih dilakukan.

Termasuk dengan uji coba pendaratan 3 helikopter di Lapangan Merdeka Kabupaten Kaur Rabu pagi.

BACA JUGA:Fix, Berikut Rundown Agenda Kunjungan Presiden Jokowi ke Bengkulu

BACA JUGA:Aksi Pelaku Kejahatan Hipnotis di Kaur Terekam CCTV, Berikut Penampakannya

Melihat formasinya, salah satu helikopter itu berukuran lebih besar dari 2 helikopter lain.

Diperkirakan helikoter tersebut merupakan helikopter yang akan membawa Presiden Jokowi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: