Info Terkini KUR BRI 2024, Calon Debitur dengan Ciri ini Tidak Bisa di-ACC, Simak agar Tidak Salah Langkah

Info Terkini KUR BRI 2024, Calon Debitur dengan Ciri ini Tidak Bisa di-ACC, Simak agar Tidak Salah Langkah

Info Terkini KUR BRI 2024, Calon Debitur dengan Ciri ini Tidak Bisa di-ACC, Simak agar Tidak Salah Langkah--ilustrasi

Info Terkini KUR BRI 2024, Calon Debitur dengan Ciri ini Tidak Bisa di-ACC, Simak agar Tidak Salah Langkah

BENGKULU, RADARKAUR.CO.ID - Awal tahun 2024 ini, Bank Rakyat Indonesia (BRI) memberikan kabar gembira. Bank Pemerintah itu kembali menyediakan Kredit Usaha Rakyat atau KUR BRI 2024.

Program KUR BRI 2024 ini ditujukan kepada pengusaha UMKM di seluruh Indonesia. BRI menyediakan berbagai jenis pinjaman modal usaha mulai dari Rp10 juta hingga maksimal Rp500 juta.

Sasaran permodalan dengan suku bunga bersahabat ini adalah jenis usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM). KUR BRI 2024 diharapkan menjadi solusi bagi pengusaha kecil untuk mendapatkan akses modal yang sebelumnya menjadi kendala mereka.

BACA JUGA:Masyarakat Bengkulu Punya Usaha Produktif SIAP-SIAP, KUR BRI 2024 Cepat di-ACC, Ini Syarat dan Cara Pengajuan

BACA JUGA:KUR BCA 2024 Segera Dibuka, Simak Cara Pengajuan dan Suku Bunga yang Ditetapkan

Fasilitas KUR BRI 2024 ini bisa didapat jika pemohon pinjaman memiliki usaha yang produktif dan sudah berjalan paling minimal 6 bulan sebelumnya.

Meskipun tidak dipungkiri masih banyak pemohon pengajuan pinjaman KUR BRI yang kecewa lantaran tidak diterima.

Untuk itu simak artikel ini dengan baik agar mengetahui cara yang benar dalam mengajukan pinjaman KUR BRI 2024.

Berikut info terkini KUR BRI 2024, Calon Debitur dengan Ciri ini Tidak Bisa di-ACC, Simak agar Tidak Salah Langkah. Simak baik-baik dan catat poin-poin pentingnya:

Pertama yang paling penting buat dipahami adalah meskipun permodalan ini menjangkau seluruh pelaku UMKM, namun tetap ada kriteria dan syarat yang wajib dipenuhi.

Pemilik usaha yang mengajukan pinjaman dapat melengkapi berkas syarat administrasi dan syarat lain yang diminta Bank BRI.

BACA JUGA:Jerman Dalam Situasi Krisis Anggaran, Apa Olaf Scholz Tetap Mempertahankan Dukungan Militer buat Ukraina?

Pengajuan pinjaman KUR BRI 2024 dapat dilakukan secara offline yakni dengan datang langsung ke kantor BRI yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Atau pendaftaran pengajuan pinjaman KUR BRI dilakukan secara online melalui laman kur.bri.co.id.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: