Membuat kolak pisang sendiri bisa pakai pisang Raja, nangka, kepok, tanduk, Uli dan lainnya.
2. Kolak Singkong
Singkong merupakan jenis umbi-umbian serba guna. Panganan ini tak hanya dijadikan kudapan keripik.
Singkong juga bisa dijadikan Kolak menu buka puasa.
Paduan antara kuah kolak yang manis-manis dan empuknya Ubi. Bikin lidah ngga berhenti ngunyah.
3. Kolak Ubi Jalar
Siapa yang ngga kenal dengan tumbuhan jenis Umbi, yaitu Ubi Jalar.
Tak hanya direbus dan dijadikan kudapan pasar.
BACA JUGA:KemenPan RB Umumkan CPNS dan PPPK 2023 dibuka Juni, Simak Cara Daftar dan Formasinya!
Ubi jalar bisa dimasak jadi kolak. Bahkan, kolak ini termasuk favorit.
4. Kolak Pake Kolang-Kaling
Kolang-Kaling adalah isian buah enau yang sudah diolah.
Kolang-Kaling yang notabennya punya rasa legit dan segar dimulut.