Nih! Resep Rahasia Menu Harian Masyarakat Bengkulu-Sumatera! Gulai Santan Ikan Nila Siap Goyang Lidahmu

Senin 06-03-2023,18:04 WIB
Reporter : Redha Pitria
Editor : Muhammad Isnaini

1. 1 Kilo gram Ikan Nila yang dipotong sesuai selera

2. Santan Kelapa 1 Mangkuk berukuran sedang, usahakan agak kental.

3. Bawang putih giling ¼ sendok makan

4. Bawang Merah 5 butir di geprek-geprek kasar

5. Satu batang serai di geprek 

6. Lalu, opsi lengkuas boleh yang digeprek atau lengkuas halus 1 sendok makan. 

7. Cabai Merah di giling 1,5 sendok makan

8. Cabai rawit 15 butir digeprek-geprek, jangan Sampai halus

9. Siapkan daun ruku-ruku yang sudah dipisahkan dari batang dan bunganya. Lalu, cuci bersih

10. Tambahkan satu ruas jahe dan kunyit, lalu digiling halus. 

11. Garam dan Penyedap rasa

12. Asam Kandis atau Tomat

BACA JUGA:Link DANA Kaget 6 Maret Rp 50 Ribu Buat Jajan Hari Senin, Klik Link dan Ambil Hadiahnya! 

BACA JUGA:Wings Group Buka Lowongan Bagi Lulusan SMA, SMK hingga S1, Berikut Informasi Lengkapnya

Alat:

-Wajan

Kategori :

Terpopuler