Catat, Lokasi Salat Idul Adha Muhammadiyah di Bengkulu Selatan Rabu 28 Juni 2023

Selasa 27-06-2023,18:04 WIB
Editor : Muhammad Isnaini

BENGKULU SELATAN, RADARKAUR.CO.ID - Catat, Lokasi Salat Idul Adha Muhammadiyah di Bengkulu Selatan Rabu 28 Juni 2023.

Warga Muhammadiyah akan melaksaanakan hari raya Idul Adha 1444 H, lebih dulu dibandingkan pemerintah dan Nahdatul Ulama.

Sehingga shalat Idul Adha tahun 2023 ini tidak serentak.

Warga Muhammadiyah melaksanakan shalat Idul Adha Rabu 28 Juni 2023.

BACA JUGA:Catat Lokasinya, Warga Muhammadiyah Kaur Gelar Shalat Idul Adha Rabu 28 Juni

BACA JUGA:KATALOG PROMO HARGA INDOMARET 27 Juni 2023, Sambut Idul Adha Minuman Lemon Beli 2 Gratis 1

Sedangkan pemerintah dan NU akan melaksanakan shalat Idul Adha Kamis 29 Juni 2023.

Untuk warga Muhammadiyah di Bengkulu Selatan atau sedang berada di Bengkulu Selatan.

Panitia penyelenggara ibadah Idul Adha dari Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Bengkulu Selatan menyiapkan 24 lokasi shalat Idul Adha.

Sebagaimana disampaikan oleh sekretaris PDM Bengkulu Selatan, Miki Suprianto bahwa laporan dari pengurus PCM se-Kabupaten Bengkulu Selatan terdapat totoal 24 tempat yang akan jadi lokasi shalat Idul Adha.

BACA JUGA:Viral di Medsos, Kampus UNP Tarik Mahasiswa KKN Diusir, Warganet: Potret Anak Zaman Sekarang

BACA JUGA:Viral di Medsos, Kampung Janda ini Dibuat Khusus Bagi Janda oleh Saudagar Kaya

"Secara resmi laporan yang kami terima ada 24 masjid yang akan melaksanakan shalat Idul Adha 28 Juni 2024. Dan dilanjutkan dengan pemotongan hewan kurban," terangnya.

Pemdotongan hewan kurban para jemaah akan dilakukan usai shalat Idul Adha.

Nah untuk daftar 24 Masjid yang menyelenggarakan Ibadah Shalat Idul Adha bagi warga Muhamamdiyah Rabu 28 Juni 2023, berikut daftarnya:

Tags :
Kategori :

Terkait