"Semoga semua program yang baik dari pemerintah tersebut, mampu menjadi stimulan program pengentasan kemiskinan di wilayah setempat berjalan lebih baik dan tepat sasaran," terangnya.
Ia berpesan kepada KPM bantuan BLT DD, bisa memanfaatkan uang tersebut untuk keperluan sehari hari dan kebutuhan pokok tambahan lainnya.***