Bukan Korea! 8 Prediksi Beauty Trend 2023, Wajib Punya Rambut Gurita Hingga Gundulkan Alis

Bukan Korea! 8 Prediksi  Beauty Trend 2023, Wajib Punya Rambut Gurita Hingga Gundulkan Alis

Bukan Korea! 8 Prediksi Beauty Trend 2023, Wajib Punya Rambut Gurita Hingga Gundulkan Alis--(dokumen/radarkaur.co.id)

5.    Sedikit Alis atau Gundulkan Alis

Trend alis di dunia kecantikan hingga kini masih terus mengalami perubahan dan penyesuaian mode kecantikan.

Tak hanya itu, ditahun 2023 menurut prediksi riasan wajah tanpa alis atau hanya sedikit menggunakan alis akan mendominasi dunia kecantikan.

Peragaan trend ini dilakukan oleh model profesional Givenchy dengan trend yang dijuluki Doja Cat. Trend sedikit alis atau gundulkan alis akan tambah menarik apabila ditambahi hiasan mata atau perhiasan menempel di wajah

6.    Perawatan Kulit Sebagai Make-Up

Perawatan kulit atau skincare saat ini memang sudah banyak dijadikan rutinitas dan standar kecantikan kulit.

Sehingga, trend melakukan perawatan menjadi bagian dari Make-Up.

Lebih jelasnya bahwa trend ini mengartikan skincare dijadikan bagian yang harus ditonjolkan sebagai sisi kecantikan seseorang.

BACA JUGA:Tolak Pembangunan Masjid, Warga Korea Selatan Lempar Kepala Babi, Aksi Protes Islamofobia!

BACA JUGA:Pesta Barbeque Sambut Tahun Baru, Tradisi ‘Bakar-Bakar’ di Bengkulu

7.    Rambut Bergelombang Mirip Gurita Dewasa atau Rambut Gurita

Trend kecantikan tak habis akal untuk membuat inovasi dalam menunjang penampilan. Salah satunya Style rambut bergelombang mirip gurita dewasa diperkirakan menjadi pilihan gaya rambut tahun 2023.

8.    Manikur yang dipoles atau Mewarnai Kuku

Trend kecantikan manikur atau mewarnai kuku sangat sulit ditinggalkan zaman. Riasan pada kuku wanita adalah elemen penting di dunia kecantikan.

Tahun 2023 ini, mewarnai kuku akan mengalami banyak perkembangan dan modifikasi. Sehingga, menghasilkan trend mewarnai kuku yang bisa disentuh banyak kalangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: vogue.com