Atlet dan Pelatih Karate Kaur Dapat Penghargaan

Atlet dan Pelatih Karate Kaur Dapat Penghargaan

Kayla Cahaya Anyariano terima penghargaan dari Kapolda Bengkulu Irjen Armed Wijaya, MH di Grage Hotel Bengkulu, Selasa (3/1) pukul 22.00 WIB.--

Untuk terus memberikan dukungan saat pihaknya mengikuti kejuaraan-kejuaraan. Sehingga kembali menorehkan prestasi untuk Kabupaten Kaur.

"Dalam kesempatan ini, kami juga terus meminta kepada Pemda Kaur untuk terus mendukung atlet asal Kaur saat mengikuti kejuaraan - kejuaraan," ucapnya.

BACA JUGA:Anniversary Harian Radar Kaur ke-11, Harapkan Selalu Berimbang dan Valid

BACA JUGA:Remaja di Kaur Bengkulu Terpaksa Operasi Jantung Akibat Snack Kedaluwarsa, Begini Kisahnya!

Terpisah, Kepala SDN 14 Kaur Halimah Suharti, S.Pd mengaku bangga dengan prestasi yang ditorehkan oleh muridnya.

Selain membawa harum nama baik Kabupaten Kaur, juga membawa harum nama sekolah asalnya.

Ia juga mengaku bahwa sudah banyak prestasi yang dicapai oleh Kayla dalam kegiatan karate. 

Semangat seperti inilah yang patut dicontoh oleh murid-murid lainnya.

BACA JUGA:10 Gunung di Bengkulu, Tertinggi Gunung Patah di Kabupaten Kaur, Terakhir Paling Populer!

Ia berharap ke depannya Kayla dapat mempertahankan prestasi yang telah diraih.

Serta untuk murid lainnya dapat mencontoh semangat juang Kayla dalam meraih prestasi.

"Kami ucapkan selamat dan bangga kepada murid kami Kayla, karena telah mendapatkan prestasi nasional ini. Kami akan terus mendukung apapun kegiatan yang diikuti sehingga membawa harum nama baik sekolah dan kabupaten," ujar Halimah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: