4 Kontroversi Ponpes Al Zaytun, Simak Penjelasannya!
Pria Non Muslim Ibadah Bersama Jemaah Salat Ied di Ponpes Al-Zaytun, Ini Pendapat Ketum PP Aisyiyah--Ilustrasi
Kontroversi Ponpes Al Zaytun kemudian berlanjut dengan tersebarnya video yang memperlihatkan seseorang sedang azan dengan cara berbeda dari kebiasaan.
Video berdurasi kurang dari satu menit yang diunggah oleh akun instagram @say.viideo itu memperlihatkan seorang muazin yang memakai jas lengkap, berdasi biru dan serta peci laiknya jemaah Ponpes Al Zaytun mengumandangkan azan salat Jumat lain dari biasanya.
Tapi saat azan pria itu menghadap jemaah bukan ke arah kiblat.
BACA JUGA:Alasan Kenapa Uang Pecahan Rp 75.000 Diburu, Catat Alamat para Kolektor Uang Kuno itu
Dalam video tersebut setiap lantunan azan, muazin selalu menggerakkan tangan yang berbeda dari biasanya.
Terlihat juga para santri pun mengikuti lantunan azan tersebut dan disertai dengan shaf sholat yang memiliki jarak antarjemaah.
Video ini juga belum mendapatkan verifikasi kebenarannya.
Demikian 4 kontroversi yang dilakukan Ponpes Al Zaytun yang berhasil dirangkum.
***
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber