Sahabat Rusia, Presiden Brasil Konfirmasi Kehadirannya Dalam KTT BRICS di Afrika Selatan

Sahabat Rusia, Presiden Brasil Konfirmasi Kehadirannya Dalam KTT BRICS di Afrika Selatan

Presiden Brasil Konfirmasi Kehadirannya Dalam KTT BRICS di Afrika Selatan --(dokumen/radarkaur.co.id)

Sahabat Rusia, Presiden Brasil Konfirmasi Kehadirannya Dalam KTT BRICS di Afrika Selatan 

RUSIA, RADARKAUR.CO.ID - Sahabat Negara Federasi Rusia yakni Brasil menyatakan kehadirannya dalam KTT BRICS akhir Agustus ini.

Presiden Brasil Luiz Inacio Lula da Silva mengatakan pada hari Senin bahwa berencana untuk mengambil bagian dalam KTT BRICS di Johannesburg Afrika Selatan pada akhir Agustus.

Ketika ditanya oleh TASS apakah dia berubah pikiran untuk pergi ke Afrika Selatan menyusul pernyataan Presiden Rusia Vladimir Putin tidak akan berpartisipasi dalam KTT secara langsung.

BACA JUGA:Wilayah Utara Rusia, Tiada Malam Sebenarnya, Disebut Hari Kutub dan Malam Putih, Apa Maksudnya?

BACA JUGA:Kuliev: Rusia adalah Negara Inovatif

BACA JUGA:Presiden Rusia Membahas KTT BRICS dengan Presiden Afrika Selatan, Indonesia Gabung BRICS?

Kemudian mengingat rumor bahwa Perdana Menteri India Narendra Modi tidak akan pergi ke KTT, Lula da Silva tegas menjawab, "TIDAK."

BRICS adalah sebuah asosiasi yang terdiri dari Brasil, Rusia, India, China, dan Afrika Selatan.

BRICS akan mengadakan pertemuan puncak dari 22 hingga 24 Agustus di Johannesburg Afrika Selatan.

Presiden Rusia Vladimir Putin akan ambil bagian melalui tautan video.

BACA JUGA:Malam 7 Agustus di St Petersburg Rusia menjadi yang Terhangat sejak 1881

BACA JUGA:Rusia dan Qatar Bekerja Untuk Beralih ke Perdagangan Menggunakan Mata Uang Nasional

BACA JUGA:12 ide jualan Makanan Minuman dan Pernak Pernik HUT Kemerdekaan RI, Modal Rp150 ribuan, Dijamin Laris Manis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: