Dana Desa Awat Mata Tahun 2024 Digunakan Rehabilitasi Jalan Usaha Tani

Dana Desa Awat Mata Tahun 2024 Digunakan Rehabilitasi Jalan Usaha Tani

Dana Desa Awat Mata Tahun 2024 Digunakan Rehabilitasi Jalan Usaha Tani--ilustrasi

Karena sebelumnya bila mereka mengangkut hasil panen padi berjalan kaki. Dengan ada peningkatan jalan akan meungkinkan untuk menggunakan kendaraan roda 4.

Selain itu, kata mereka, waktu tempuh singkat dan pengangkatan hasil pertanian lebih mudah.

BACA JUGA:5 Potret Ruang Kerja Sederhana Dengan Sentuhan Furnitur Kayu, Bikin Motivasi Kerja Bertambah

BACA JUGA:Potret Rumah Sederhana Kades 2 Periode Viral di Media Sosial, Netizen: Hedon di Surga lebih penting ya pak!

Sehingga anggaran yang dikeluarkan saat panen menjadi kecil dan tentunya hasil pertanian ke depan akan semakin meningkat dan petani pun dapat menikmati hasil seimbang dengan waktu dan tenaga yang dikeluarkan.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: