Bagi Anda yang baru pertama kali mengakses KUR Mikro dikenakan bunga 6 persen.
BACA JUGA:8 Sektor Prioritas Dapat Pinjaman KUR Mandiri 2023, Simak Cara Pengajuan KUR 2023 secara Efektif
Sementara yang sudah kedua kalinya dikenakan bunga 7 persen, ketiga kali 8 persen dan keempat sebesar 9 persen.
Melansir situs resmi BRI, jika Anda mau mengajukan pinjaman KUR BRI 2023 plafon Rp150 juta ini, Anda bisa memilih fasilitas KUR Kecil Bank BRI.
Fasilitas ini bisa Anda gunakan untuk modal merintis usaha Anda atau untuk pengembangan usaha yang ada.
Kini, mari simak cicilan yang harus Anda bayarkan tiap bulan jika pinjam KUR BRI Rp 150 juta.
BACA JUGA:Modal Buat Tanam Jagung, KUR BRI Pertanian 2023 Solusi Tepat dan Cepat, Angsuran 100 ribuan sebulan
Anda harus mengetahui begini Rumus yang digunakan untuk menghitung angka cicilan per bulan:
Pinjaman pokok per bulan + (pinjaman pokok x bunga x jangka pinjaman) : jangka pinjaman dalam bulan)
1. Cicilan per bulan saat pinjam KUR BRI 2023 plafon Rp150 juta pertama kalinya
- Jatuh tempo 1 tahun: Rp 13.250.000 per bulan
- Jatuh tempo 2 tahun: Rp 7.000.000 per bulan
- Jatuh tempo 3 tahun: Rp 4.916.666 per bulan
- Jatuh tempo 4 tahun: Rp 3.875.000 per bulan