2023 Gubernur Bengkulu Kejar Pembangunan Tol Seksi 2, Taba Penanjung - Kepahiang Sepanjang 23 KM

2023 Gubernur Bengkulu Kejar Pembangunan Tol Seksi 2, Taba Penanjung - Kepahiang Sepanjang 23 KM

Gubernur Bengkulu Usul 2 Jalan Ini jadi Jalan Nasional --(dokumen/radarkaur.co.id)

Bengkulu diharapkan menjadi daerah strategis baru yang menghubungkan transportasi antar provinsi lintas Sumatera.  

Ruas tol Bengkulu merupakan bagian dari pembangunan JTTS koridor yang menghubungkan ruas Palembang–Bengkulu.

BACA JUGA:Sosialisasi Perbup No 18 Tahun 2022 tentang Pendidikan Karakter Pelajar Berseri 

BACA JUGA:Malam Puncak HKN ke-58, Gubernur Bengkulu Jalin Kerjasama dengan 8 RS Pengampu

Adapun pembagian dari pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera, yaitu:

1. Ruas tol Sp. Indralaya–Muara Enim (119 km)

2.  Ruas tol Muara Enim–Lubuk Linggau (114,5 km)

3. Ruas tol Lubuk Linggau–Bengkulu (95,8 km).  

 

Tiga titik koordinat pembangunan ruas jalan tol trans Sumatera ini salah satunya menargetkan Provinsi Bengkulu. 

BACA JUGA:Ashanty dan Anang 'Healing' di Kebun Teh Peninggalan Belanda, Kagum dengan 4 Fakta Unik!! 

BACA JUGA:Dinas TPHP Bengkulu Naikkan Harga TBS Kelapa Sawit , Apakah Berlaku Untuk Petani?

Keuntungan dari pembangunan tol JTTS ini mempengaruhi banyak aspek.

Diantaranya yaitu kemudahan akses transportasi, mempercepat laju pertumbuhan ekonomi, meningkatkan mobilitas orang atau barang, serta pengembalian investasi tol melalui pendapatan tol.  

Sementara fokus dari pembangunan  Jalan Tol Bengkulu–Lubuk Linggau yaitu perluasan proyek ruas Kota Bengkulu, Kabupaten Bengkulu Tengah, Kabupaten Kepahiang, Kabupaten Rejang Lebong, dan Kota Lubuklinggau. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: