3 Pertanyaan Ini Bantu Meditasi Anda Lebih Berkualitas

3 Pertanyaan Ini Bantu Meditasi Anda Lebih Berkualitas

3 Pertanyaan Ini Bantu Meditasi Anda Lebih Berkualitas--(dokumen/radarkaur.co.id)

Untuk membuat meditasi itu benar dan terasa manfaatnya coba buat diri anda merenungkan 3 pertanyaan ini bantu meditasi anda lebih berkualitas.

1. Di mana saya memusatkan perhatian saya?

Kita tentu mengetahui betul bagaimana cara otak kita bekerja.

BACA JUGA:Mahal Bayar Terapi Kesehatan Mental? Berikut Tips GRATIS Lewat Handphone-mu!

BACA JUGA:Putra Bengkulu Dipercaya Menjabat Pangkolinlamil I

Ia selalu melanglang buana kesana kemari. Otak seringkali terlalu banyak memikirkan hal-hal yang tidak penting.

Sehingga kemudian hal itulah yang membuat kita overthinking dan mencemaskan banyak hal.

Selama meditasi berlangsung, cobalah memusatkan perhatian pada satu titik.

Hembusan nafas dan ketenangan akan menjadi titik fokus yang akan membuat meditasi bekerja dengan baik.

BACA JUGA:Cara Baru Daftar Beasiswa Mahasiswa Rp12 Juta, Langsung Daftar Sebelum SNPMB Berakhir!

BACA JUGA:GERCEP! Ambil Saldo DANA Rp500 ribu dari 17 Games Penghasil Uang Ini, Gamers Rugi Ga Ikutan!!

Tidak masalah jika pada awalnya pikiran masih sibuk dan berisik, jangan berkecil hati. Karena meditasi merupakan sebuah latihan, tugas kita ada terus berlatih hingga mahir.

Sebab seperti mempelajari sesuatu, maka kita tentu tidak akan berhasil pada percobaan pertama.

2. Bagaimana perasaan saya saat ini? Apakah saya baik-baik saja?

Apa yang membuat Anda tidak mampu fokus saat meditasi tentu adanya tekanan dari berbagai sisi. Entah itu pekerjaan atau sebuah masalah yang belum ditemukan jalan keluarnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: