BPK Mulai Masuk, Proyek Jalan Hotmix Desa Tinggi Ari Rp21,9 Miliar Belum Rampung, PUPR: Segera Putus Kontrak

BPK Mulai Masuk, Proyek Jalan Hotmix Desa Tinggi Ari Rp21,9 Miliar Belum Rampung, PUPR: Segera Putus Kontrak

BPK Mulai Masuk, Proyek Jalan Hotmix Desa Tinggi Ari Rp21,9 Miliar Belum Rampung, PUPR: Segera Putus Kontrak--ilustrasi

Pihak rekanan diangkap telah wanprestasi sehingga akan mendapatkan sanksi denda serta di-blacklist.

Disebutkan Lendri, bahwa proyek jalan hotmix tersebut baru berjalan 65 persen, baik pengerjaan maupun pembayarannya.

BACA JUGA:Seleksi CPNS dan PPPK 2024 Dibuka 3 Kali, Ini Rincian Formasi, Syarat dan Cara Daftar via sscasn.bkn.go.id

BACA JUGA:Selisih Batas Usia Pensiun PNS Fungsional dan PNS Struktural Sesuai UU ASN 2023, Ternyata Begini...

Selaain itu, pihaknya juga akan melakukan evaluasi menyeluruh sehingga tidak terjadi peristiwa ini lagi kedepan.

"Kita evaluasi, terutama terhadap rekanan pelaksana. Kedepan akan kita kaji betul pihak pelaksana kegiatan ini," terangnya.

Sementara itu, salah seorang warga Desa Tinggi Ari, Mas Darto menyarankan kepada Dinas PUPR agar menyeleksi betul rekanan pelaksana kegiatan.

Jangan menggunakan rekanan yang hanya modal dengkul, alias hanya menggunakan uang muka dari proyek.

BACA JUGA:Selisih Batas Usia Pensiun PNS Fungsional dan PNS Struktural Sesuai UU ASN 2023, Ternyata Begini...

BACA JUGA:Lulusan S1 Hukum Merapat! Berikut Instansi Buka Rekrutmen CPNS dan PPPK 2024 khusus Buat jurusan Hukum

Selain itu, kepemilikan alat juga perlu diteliti terhadap rekanan. Apalagi untuk melaksanakan proyek hotmix bukan mudah.

Banyak proses yang harus dilakukan, semua mesti ditunjang dengan armada dan peralatan yang tersedia.

"Sangat lucu karena pemboorong yang mengerjakannya justru tidak punya alat sama sekali. Baik untuk hotmix maupun armada angkut. Belum lagi yang kami dengar dia juga bermasalah dengan penjual aspal. Makin lengkap penderitaan," pungkas Mas Darto.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: