Strategi Trump Perkuat Cadangan Kripto AS dengan Ethereum dan Bitcoin, Ini Hasilnya!

Rabu 05-03-2025,22:35 WIB
Editor : Muhammad Isnaini

Kebijakan baru ini diharapkan memberikan kejelasan regulasi bagi pelaku industri serta mendorong pertumbuhan sektor kripto yang sebelumnya menghadapi tantangan regulasi di AS.

BACA JUGA:SEC Berinteraksi dengan Perusahaan untuk Membahas Regulasi Kripto

BACA JUGA:Pasar Kripto Terjun Bebas Akibat Penurunan BTC sebagai Dampak Serangan Makro dan Siber

Selain itu, langkah ini juga bisa membuka peluang lebih besar bagi investor institusional dan perusahaan untuk terlibat dalam ekosistem aset digital.

Analis berspekulasi bahwa kebijakan Crypto Strategic Reserve dapat memicu akumulasi besar-besaran aset kripto oleh pemerintah, yang berpotensi mendorong kenaikan harga dalam jangka panjang.

Selain itu, regulasi yang lebih ramah terhadap aset digital dapat mempercepat adopsi global dan meningkatkan minat investor terhadap industri ini.

Dengan semakin jelasnya arah kebijakan pemerintah AS, para pelaku pasar kini menantikan langkah berikutnya dalam strategi kripto negara tersebut.

Kategori :