Antisipasi Kuota Elpiji 3 Kg dan Solar Subsidi Jebol, Bos Pertamina Ingin Maksimalkan Mypertamina

Antisipasi Kuota Elpiji 3 Kg dan Solar Subsidi Jebol, Bos Pertamina Ingin Maksimalkan Mypertamina

Antisipasi Kuota Elpiji 3 Kg dan Solar Subsidi Jebol, Bos Pertamina Ingin Maksimalkan Mypertamina--Foto ANTARA

BACA JUGA:2 Cara Pengajuan Pencairan JHT BPJS Ketenagakerjaan, Dijamin Cepat dan Mudah

Nantinya diharapkan dengan berlakunya pembelian gas elpiji 3 kilogram subsidi menggunakan website maupun aplikasi May Pertamina, akan mampu mengurangi kecurangan dan lainnya bagi mereka yang tidak berhak menggunakan gas elpiji 3 kilogram bersubsidi.

Nicke memastikan, meski diproyeksi akan over kuota, Pertamina bakal tetap menjaga ketersediaan kedua bahan bakar bersubsidi tersebut.

Hal itu sebagai maksud agar tidak terjadi kelangkaan dan harganya bisa stabil.

"Dalam situasi seperti ini kami jaga betul untuk pasokannya ada, walaupun melebihi kuota kami pastikan stoknya ada, sehingga tidak ada kelangkaan yang bisa meningkatkan harga," kata dia.

BACA JUGA:Calon Pembeli Wajib Terdaftar untuk Beli Gas Elpiji 3 kg, 4 Kategori Ini Berhak sesuai Aturan Baru

BACA JUGA:Cocok Buat Memulai Usaha Baru, Cara Pengajuan KUR Diterima Bank BRI

Pada rapat sebelumnya, Bicke mengusulkan untuk adanya penambahan kuota elpiji 3 kg.

Celah untuk pemerintah menambah alokasi elpiji tabung melon tersebut tanpa menambah anggaran subsidi.

Ia menjelaskan, tren harga Contract Price Aramco (CPA) yang menjadi acuan harga gas dunia, masih di bawah asumsi APBN 2023.

Begitu pula dengan, kurs atau nilai tukar rupiah terhadap dollar AS yang juga masih di bawah asumsi.

BACA JUGA:Cara Jitu Pengajuan KUR Agar Diterima dan hanya Bayar angsuran Rp500 ribu sebulan

BACA JUGA:10 Kelompok Masyarakat Ini Tak lagi Berhak Pakai Elpiji 3 Kg mulai 1 Januari 2024, Simak Penjelasannya

Dengan demikian, ada selisih antara anggaran yang disiapkan dengan realisasi penggunannya yang bisa digunakan untuk menambah alokasi elpiji 3 kg.

"Untuk over quota ini kami memerlukan dukungan agar bisa disetujui oleh pemerintah sebagai bagian subsidi dengan tidak menambah jumlah subsidi, karena CPA-nya kan jauh di bawah yang direncanakan, demikian juga untuk kursnya," papar Nicke.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: