Cara Merawat Ginjal Agar Sehat, Serta Jenis Makanan Sehat Untuk Ginjal

Cara Merawat Ginjal Agar Sehat, Serta Jenis Makanan Sehat Untuk Ginjal

Cara Merawat Ginjal Agar Sehat, Serta Jenis Makanan Sehat Untuk Ginjal--ilustrasi

Cara Merawat Ginjal Agar Sehat, Serta Jenis Makanan Sehat Untuk Ginjal

KAUR, RADARKAUR.CO.ID - Kesehatan ginjal harus diperhatikan karena pentingnya fungsi ginjal.

Ginjal yang sehat akan berfungsi untuk menyaring dan membuang limbah yang masuk dalam tubuh secara baik. Ginjal kemudian menghasilkan hormon untuk membantu tubuh berfungsi dengan baik.

Radarkaur.co.id telah merangkum dari berapa sumber tentang cara merawat ginjal agar sehat serta jenis makanan yang sehat buat ginjal.

BACA JUGA:Pemda Kaur Hanya Dapat Opini WDP dari BPK RI, Ini Penyimpangan Pengelolaan Keuangannya

BACA JUGA:Masuk Kharisma Event Nasional (KEN) 2024, Pemda Kaur Gelar Festival Gurita, Simak Rundown Acara

1. Menjaga berat badan

Cara pertama buat merawat ginjal adalah dengan menjaga berat badan.

Menjaga berat badan adalah dengan hidup sehat dan aktif menggerakan tubuh serta tidak makan berlebihan.

Berat badan berlebih atau kelebihan berat badan akan menambah tekanan darah yang akan berdampak buruk pada ginjal.

Perhatikan Indeks Massa Tubuh (BMI) yakni perbandingan antara tinggi badan dan berat badan. BMI merupaakan cara tepat memeriksa berat badan ideal anda.

BACA JUGA:Jelang Idul Adha, Pemdes Lubuk Gung Goro Bersama BPD dan Pegawai Masjid Bersihkan Pemakaman dan Lokasi Kurban

BACA JUGA:Modal 3 Kursi di DPRD Kaur, Abdul Hamid Kandidat Kuat Cawabup, Berikut Keunggulannya!

2. Tidak Merokok dan Tidak Minum Alkohol

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: