Astra Motor Bengkulu Konsisten Edukasi Safety Riding Bagi Siswa Baru
Utamakan Safety Riding--(Ilustrasi : radarkaur.disway.id)
RADARKAUR.DISWAY.ID, BENGKULU – Astra Motor Bengkulu tetap konsisten dalam mengedukasi pelajar tentang keselamatan berkendara. Terutama bagi para siswa yang baru duduk di bangku SMA sederajat.
Peserta edukasi safety riding kali ini merupakan siswa-siswi baru SMKN 3 Kota Bengkulu.
Dan bekerja sama dengan Binmas Polres Bengkulu.
BACA JUGA:Momen HUT ke-77 RI, 4 Poin Penting Untuk Pulih dan Bangkit
BACA JUGA:Ketua DPRD Kaur Jelaskan 7 Gambaran Besar Dari Tema HUT ke-77 RI
Kegiatan kali ini tetap mengikuti protokol kesehatan dari pemerintah.
Kasat Binmas Polres Bengkulu AKP Firmansyah, melalui KBO Binmas Polres Bengkulu Iptu Nurlaila menjelaskan tentang peraturan – peraturan yang ada di masyarakat.
BACA JUGA:Verifikasi Administrasi Parpol Tingkat Kabupaten Kaur Dimulai Senin
BACA JUGA:Terserempet Pikap, Pelajar MTsN Patah Kaki
Dan juga menjelaskan tentang bahayanya menggunakan obat2 terlarang seperti narkoba, ngelem dan lain-lain.
Pihak sekolah SMKN 3 Kota Bengkulu sangat menyambut baik kegiatan tersebut .
Dikarenakan kegiatan bersifat edukasi yang menambah pengetahuan siswa-siswi SMKN 3 Kota Bengkulu tentang keselamatan berkendara dijalan raya.
BACA JUGA:Geladi Bersih Upacara Bendera, Bupati Koreksi Sound System
BACA JUGA:Bupati Kukuhkan Paskibra Kabupaten Kaur
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: