6 Games yang Dipertandingkan dalam IESF WEC 2022, Indonesia Prediksi Medali Emas PUBG Mobile

 6 Games yang Dipertandingkan dalam IESF WEC 2022, Indonesia Prediksi Medali Emas PUBG Mobile

6 Game yang Dipertandingkan dalam IESF WEC 2022, Indonesia Prediksi Medali Emas PUBG Mobile.--Ilustrasi

BACA JUGA:Film Avatar 2: The Way of Water Segera Tayang, Simak Sinopsis dan Faktanya Berikut!

Permainan ini merupakan game yang menyuguhkan video dengan kategori first person shooter (FPS) yang dirilis pertama kali pada tahun 2012.  

 

4. EFootbal Series

EFootbal Series adalah permainan video game Sepakbola yang diterbitkan melalui banyak series dengan judul sumpalan yang sukses dirilis di berbagai platform game.  

Permainan ini tentunya digemari banyak kalangan sebab bisa menyalurkan hobi hanya dengan memainkan game.  

 

5. Tekken 7

Tekken 7 merupakan sebuah game pertarungan yang sukses dikembangan oleh Bandai Entertainment. Game Tekken 7 dirilis dalam beberapa series.  

Game ini mengandalkan ulti pemain dalam satu game. Kamu bisa memilih kategori pertarungan, olahraga, Beat ‘em up dan simulasi permainan.  

BACA JUGA:Diapresiasi Sandiaga Uno, Pantai Pengubaian Kaur Dijuluki Kampung Turis hingga Sensasi Glamping 

BACA JUGA:BSI Mobile! Fitur Top Up Gadai Emas Permudah Transaksi Secara Online!

 

6. Dota 2

Dota  2 adalah permainan game dengan arena pertarungan yang dimainkan secara daring dengan multipemain. Dota 2 juga bagian dari sekuel Defense of the Ancients mod pada Warcraft 3: Reign of Chaos dan Warcraft 3: The Frozen Throne.  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: