10 Destinasi Wisata Alam dan Pantai di Provinsi Bengkulu, Rekomendasi dan Paling Hits!
10 Destinasi Wisata Alam dan Pantai di Bengkulu, Rekomendasi dan Paling Hits! --Credit Ig: dns_024
BACA JUGA:Akhir Tahun, Pengajuan KUR BRI Tetap Berjalan
Lalu, mendapatkan pemandangan Bunga Raflessia yang tumbuh menjalar di batang pohon dan area humus tanah.
Bunga Raflessia saat mekar sangat menakjubkan, sebab tak hanya berukuran lebih dari satu meter. Bunga ini juga memiliki bentuk dan corak bunga yang unik.
4. Rekreasi Berselancar di Kawasan Pantai Laguna-Pantai Pengubaian-Pantai Hili Kaur
Diapresiasi Sandiaga Uno, Pantai Pengubaian Kaur Dijuluki Kampung Turis hingga Bali-nya Bengkulu, Nikmati Sensasi Glamping!--Facebook @mata harin laguna
Tak kalah menarik, wisata pantai di Kabupaten Kaur juga menawarkan rekreasi berselancar menaklukkan gulungan ombak. Ada dua wisata pantai yang terkenal dengan area surfing yang bagus, pertama Pantai Laguna Kaur.
BACA JUGA:Asyik, Bisa Dapat Saldo DANA Gratis Sambil Nonton Youtube, Ikuti Saja Caranya
BACA JUGA:4 Hari Jelang Aturan Baru BBM Berlaku, Peminat Pertamax justru Turun
Pantai Laguna Kaur selain punya keindahan yang menyaingi wisata Bali, ombaknya juga cocok untuk rekreasi berselancar. Berikutnya, Pantai Pengubaian yang ramai dikunjungi turis asing. Karena, lokasi wisatanya memiliki fasilitas penginapan dan ombak yang cocok untuk berselancar.
Tak hanya itu, wisata pantai di Kaur juga mempunyai Pantai Hili yang letak jangkauannya berada di dekat jalan raya. Ombak di Pantai Hili sangat cocok jadi lokasi berselancar dan sudah banyak juga wisatawan yang berselancar di kawasan wisata ini.
5. Danau Mas Harun Bastari, Kerupawanan Bukit dan Pulau C
Wisata alam yang sangat rekomendasi untuk disambangi oleh para pecinta alam, berikutnya Danau Mas Harus Bastari yang berada di Kabupaten Rejang Lebong.
BACA JUGA:4 Wilayah Berikut Terkaya di Bengkulu, Nomor Satu dimana? Cek Pendapatan Perkapita Wilayahmu
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: