Kisah Semangkuk Buah Anggur untuk Nabi Muhammad, Teladan Akhlak Rasul dari Hadiah Si Miskin
Kisah Semangkuk Anggur untuk Nabi Muhammad, Teladan Akhlak Rasul dari Hadiah Si Miskin.--(dokumen/radarkaur.co.id)
RADARKAUR.CO.ID - Anggur memiliki banyak keistimewaan bagi umat Islam. Selain rasanya yang manis, buah ini memiliki banyak manfaat baik. Sebagaimana diketahui bahwa buah Anggur disebutkan 14 kali dalam Al-Qur’an.
Nabi Muhammad memberikan contoh baik dari semangkuk Anggur. Kisah ini harus dijadikan teladan serta diketahui banyak orang. Bagaimana kisahnya?
Kisah Semangkuk buah Anggur, Hadiah untuk Nabi Muhammad SAW dari seorang miskin
Terdapat satu Kisah ini menceritakan tentang si Miskin yang sengaja menyimpan buah Anggur dan mengumpulkannya kedalam sebuah mangkuk.
BACA JUGA:Anak Nelayan Kaur Bakal Kuliah Gratis
Setelah mangkuk itu terisi penuh, ia lantas membawa semangkuk Anggur dan memberikannya sebagai hadiah untuk nabi Muhammad SAW.
Saat itu, Nabi Muhammad tengah bersama para sahabat. Lalu, datanglah si pria dengan semangkuk Anggur ditangannya.
Dengan perasaan bahagia ia memberikan itu kepada Nabi Muhammad SAW.
Lantas, Nabi Muhammad SAW menerima buah itu dan melahapnya sampai habis. Melihat itu, pria dengan semangkuk Anggur pun merasa senang. Ia pulang ke rumah dengan perasaan bahagia tidak terkira.
BACA JUGA:8.919 Peserta BPJS Kaur Nunggak
BACA JUGA:Kurikulum Merdeka lewat Pembelajaran Interaktif, Bupati Kaur: Agar Terwujud Profil Pelajar Berseri
Namun, saat pria yang memberi hadiah semangkuk Anggur kepada Nabi Muhammad itu pulang ke rumah.
Para sahabat yang tadinya bersama nabi merasa heran dengan sikap Nabi Muhammad barusan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: