Bye Bye Blankspot! 8 Desa di Pelosok Provinsi Bengkulu ini Dipasang Icon Plus
Bye Bye Blankspot! 8 Desa di Pelosok Provinsi Bengkulu ini Dipasang Icon Plus--Dinas Kominfo Kabupaten Kaur
Senada dengan yang disampaikan sebelumnya oleh Kadis Kominfo Kaur M Jarnawi, M.Pd.
Jarnawi menyebutkan bahwa 8 desa di Kecamatan Kinal tersebut mendapat layanan internet gratis yang disubsidi pemerintah bersama Icon Plus.
Ia berharap adanya internet gratis itu dapat memenuhi kebutuhan berbagai aspek baik pemerintahan maupun pendidikan, termasuk bagi masyarakat.
BACA JUGA:Pesta Resign, Cara Cairkan BPJS Ketenagakerjaan Tanpa Surat Paklaring
BACA JUGA:Belajar Bahasa Inggris Lewat Permainan Scrabble, Barbel Kunjungi Sekolah Berasrama di Kaur
"Kalau ada sekolah yang membutuhkan internet untuk ANBK silakan gunakan dan berkoordinasi dengan kepala desa dari 8 desa itu," katanya.
Jarnawi juga menyampaikan tidak menutup kemungkinan akan melakukan upgrade atau peningkatan pada kapasitas bandwith internet jika memang dibutuhkan.
Kalau kebutuhan internet di desa tersebut cukup tinggi, dan kapasitas bandwith saat ini masih kurang bisa saja ditambah.
Demikian informasi tentang Bye Bye Blankspot! 8 Desa di Pelosok Provinsi Bengkulu ini Dipasang Icon Plus. Semoga berguna.***
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: