Apakah Doa Tolak Bala Sunnah Membalikkan Telapak Tangan?

Apakah Doa Tolak Bala Sunnah Membalikkan Telapak Tangan?

Ayo Amalan Zikir Hari Ini, Ini 7 Zikir Pembuka Pintu Rezeki, Yuk Buktikan! --(dokumen/radarkaur.co.id)

RADARKAUR.CO.ID - Hidup aman dan tentram merupakan dambaan semua orang, tak ada orang yang menginginkan musibah atau “bala” datang menimpa kehidupannya atau kehidupan orang-orang yang ia sayangi.

Namun musibah tidak bisa dihindari dan bala bisa datang kapan dan dimana saja tanpa terduga, karena semua bisa laterjadi atas kehendak Allah subhanahu wa ta’ala.

Sebagai seorang Muslim, hendaknya senantiasa bertakwa kepada Allah dengan menjalankan perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya.

Allah pun akan memberikan perlindungan kepadanya, sehingga ia terlindung dari berbagai macam bencana dan musibah.

BACA JUGA:Punya Uang Kuno tapi Bingung Jual ke Mana? Hubungi Kolektor Berikut, Dijamin Auto Cuan!

BACA JUGA:Sahrul Gunawan dan Dine Mutiara Menikah Besok, Sederet Artis jadi Groomsmen dan Bridesmaid

Selain perintah untuk bertakwa dengan menjalankan perintahnya dan menjauhi larangannya, Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam menyebut amal saleh, khususnya sedekah dapat menolak atau mengurangi tingkat musibah yang “seharusnya” menimpa kita.

Hal ini merupakan sebuah upaya untuk “menghindar” dari takdir, dan hal ini yang disebut sebagai tolak bala.

Agama Islam juga membekali pengikutnya dengan “senjata dan amunisi” kuat yang memiliki banyak kegunaan, dan hal itu adalah doa.

Doa juga salah satu bentuk amal soleh dan doa yang dipakai umat Islam untuk memohon sesuatu termasuk  doa tolak bala itu diajarkan dalam agama islam dengan “mutawatir”

BACA JUGA:Punya Uang Koin Bergambar Komodo? Jangan Dibuang, Tukar ke Sini, Harganya Bikin Kedip-Kedip

BACA JUGA:Uang Khusus Pecahan Rp 75.000, Apa Kabar Nasibnya? Masih Bisakah Untuk Transaksi?

Seperti pada paragraf sebelumnya, doa memiliki banyak kegunaan, seperti untuk meminta dan dan juga mencegah sesuatu untuk terjadi, tidak terkecuali untuk mencegah atau menolak bala supaya tidak terjadi atau turun kepada kita semua,

Islam telah mengajari kita tentang doa tolak bala sekaligus dengan tatacaranya atau kesunnahan ketika berdoa untuk menolak bala, berikut adalah beberapa doa tolak bala dan kesunnahan di dalamnya :

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: